Microsoft dengan bangga mengumumkan keberhasilan penjualan mesin console milik mereka. Suatu hal yang dapat dibanggakan karena angka penjualan console tersebut kini telah melewati 70 juta unit. Jumlah tersebut membawa mesin console ini ke peringkat delapan, menggeser Sony PS3 di angkat 64 juta. Di atas Xbox 360 masih dipegang oleh Sony PSP dengan jumlah penjualan sebanyak 74 juta.
Debut Xbox 360 sendiri dimulai pada tahun 2005 yang lalu, dan sudah beberapa … selengkapnya
Fenomena rilis ulang versi lain di platform mesin console berbeda bukanlah hal yang baru di dunia industri game. Rilis ulang ini biasanya disertai dengan fitur baru, seperti grafik dengan kualitas HD, atau stage tambahan yang bisa dimainkan.
Namun tidak seperti biasanya. Bethesda softwork, salah satu studio pengembang game, dijadwalkan akan merilis ulang Quake 4 untuk platform Xbox 360 tanpa ada fitur tambahan. Quake sendiri sendiri awalnya dirilis pada tahun 2005 … selengkapnya
Para penggemar game tembak-tembakan Halo tampaknya akan gembira. Pasalnya, bocoran Halo 4 telah keluar dari developer baru yang menunjukkan grafik permainan ini. Perusahaan berjanji Halo 4 bukan sekedar melanjutkan franchise game sukses sebelumnya. 343 Industries berkomitmen banyak untuk pengembangan grafik dan alur cerita.
Halo 4 direncanakan akan keluar untuk platform Xbox 360 pada musim libur tahun 2012. Edisi ini merupakan edisi pertama yang diluncurkan oleh developer baru di bawah … selengkapnya