Beranda » Oto-Tech »

Fiat Chrysler Stop Produksi Mobil Diesel 2022 Mendatang

Pabrikan mobil ternama Amerika-Italia, Fiat Chrysler, baru-baru ini menyatakan bahwa mereka tidak akan membuat mobil diesel pada 2022 mendatang. Hal ini sebagaimana tertuang dalam tulisan di The Financial Times reports yang terbit pada 27 Februari 2018 lalu.

Beberapa produsen mobil mulai beralih ke model bertenaga gas dan diesel dari lineup mereka di tahun-tahun mendatang, begitu juga dengan Fiat Chrysler. Bagi Anda yang belum tahu, Fiat Chrysler membuat berbagai jenis merk mobil mentereng, seperti Alfa Romeo, Fiat, Chrysler, Maserati, Ram, Dodge, dan Jeep.

CEO Fiat Chrysler, Sergio Marchionne, sebelumnya secara jelas juga sudah mengatakan bahwa kebanyakan mobil yang dibuat pada tahun 2025 akan menjadi hybrid atau sepenuhnya listrik. Sudah jelas bahwa perusahaan (Fiat Chrysler) akan melompat mengikuti trend tersebut juga (road map menuju mobil listrik/hybrid).

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

#ads #AI #AMD #AMD-ryzen #Android #Apple #asus #Blackberry #browser #Chrome #cloud #Covid-19 #dropbox #end of life #Facebook #facebook timeline #firefox #FOSS #GNU/Linux #Google #green technology #hacked #IM #instagram #Intel #iOS #iPhone #iPhone 5 #LG #malware #Metro #Microsoft #mobile-site #Motorola #Nokia #prosesor #Samsung #Samsung Galaxy #SERP #skype #Sony #SSD #storage #tablet #Twitter #Ubuntu #whatsapp #Windows8 #WordPress #youtube